Siswa Madrasah Aliyah Negri (MAN) Insan Cendekia (IC) Kota
Kendari berpartisipasi pada lomba Olimpiade Siswa Prestasi Akademik Nasional
(OSPAN) salah satu siwa yang mengikuti lomba tersebut adalah Muhammad. Izaz alsam
Ishak Senga(16). Pada tanggal 18 september 2022 yang dilaksanakan secara
online.
Alasan Izaz mengikuti OSPAN tersebut
karena ingin mencari materi dan berusaha untuk mendapatkan prestasi pada bidang
olimpiade, Materi yang dimaksud disini adalah ilmu yang ada pada soal soal saat
dia mengikuti lomba.
Setelah saya bercerita sedikit
Bersama izaz ternyata ia hanya belajar sendiri dan tidak mendapatkan bimbingan
dari sekolah untuk persiapan lomba, “saya belajar sendiri” mengapa anda hanya
belajar sendiri “karena Ketika sendiri bisa lebih fokus ketimbang belajar
Bersama orang lain” izaz berkata bahwa dirinya tidak mendapatkan bimbingan
dikarenakan sekolah tidak memberikan sebuah pembimbing.
Dalam wawancara bersama izaz kapan dan dimana OSPAN
tersebut dilaksanakan “OSPAN
dilaksanakan pada tanggal 18 september 2022 bertepatan pada hari minggu,
setelah ashar jadi saya mengerjakannya di lab keagamaan MAN INSAN CENDEKIA KOTA
KENDARI”.
Pada saat ini anda berpartisipasi pada olimpiade
online sosiologi apakah anda tidak tertarik untuk mengikuti olimpiade online
ekonomi? “dikarenakan materinya begitu sulit yang membuat saya tidak dapat
memahaminya” ujar Izaz (Rabu 18 Oktober 2022)
Untuk penutup saya bertanya kepada Izaz apa yang dia
rasakan setelah mendapatkan medali perunggu pada ajang lomba “sangat bahagian
dan juga sedih secara bersamaan” mengapa anda merasa sedih serta Bahagia disaat
anda bisa mendapatkan medali perunggu tanpa bimbingan “merasa sedih dikarenakan
saya tidak bisa mencapai medali emas dimana itu adalah tujuan awal saya untuk
mengikuti lomba tersebut,,,,senangnya saya bisa mendapatkan medali pertama saya
di ajang olimpiade tingkat nasional tanpa adanya pembimbing dan hanya
bermodalkan belajar sendiri”
Penulis: Fayyadh Raya Andalusia
Editor:
Fayyadh Raya Andalusia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar